Contoh Objek Material Dan Objek Formal

Fatih.co.id

Contoh Objek Material Dan Objek Formal
Contoh Objek Material Dan Objek Formal

contoh objek material dan objek formal

1. contoh objek material dan objek formal

Cara pandang geografi atas gejala atau fenomena ada dua yakni objek formal dan material. Objek formal merupakan cara pandang geografi atas fenomena atau gejala yang terjadi di permukaan bumi dengan menekankan pada aspek keruangan atau spasial. Sementara objek material adalah objek kajian geografi dengan menekankan pada materi dalam wujud benda pada geosfer.

CONTOH OBJEK FORMAL

● Persebaran fenomena tertentu di permukaan bumi seperti kabut asap kebakaran hutan.
● Fenomena terjadinya kebakaran hutan karena kemarau berkepanjangan.Dan lain sebagainya.

CONTOH OBJEK MATERIAL

● Munculnya pelangi atau badai atau putting beliung (atmosfer)
● Terjadinya gempa, gunung meletus, longsor (litosfer)
● Terjadinya tsunami (hidrosfer)Dan lain lain.

Untuk lebih memahami materi ini, silahkan simak penjelasan lebih lanjut pada tautan berikut:

Apa yg dimaksud dengan objek material dan objek formal brainly.co.id/tugas/3051958

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

Kode Soal   : -

Kelas           : X (1 SMA)

Pelajaran     : Geografi

Kategori      : Objek Studi Geografi
Kata Kunci  : Formal, Material, Tugas Geografi

2. contoh objek formal dan objek material dari sosiologi

Sosiologi memiliki objek material yang meliputi manusia, masyarakat, interaksi, struktur, dan perubaha
n sosial.

bjek formal berfokus pada “bagaimana kita melihat suatu materi dan bagaimana cara materi tersebut dapat menjelaskannya?”. Sebagai contoh, objek materialnya manusia.

3. Contoh objek material dan objek formal pada pancasila

Contoh objek material : dibagi menjadi 2 , yaitu empiris dan non empiris 

Kalo yg empiris : berupa lembaran sejarah , bukti-bukti sejarah ,benda-benda sejarah dan budaya

Non empiris : nilai-nilai budaya ,nilai-nilai moral, nilai-nilai religius,sifak karakter dll 

Contoh objek formal : Moral (moral Pancasila), Ekonomi (ekonomi Pancasila), Pers(Pers Pancasila), Filsafat (filsafat Pancasila), dsb.

4. contoh objek material dan objek formal filsafat ilmu​

Jawaban:

==> . Objek Material Filsafat Ilmu

Objek Material filsafat ilmu adalah pengetahuan itu sendiri, yaitu pengetahuan yang telah disusun secara sistematis dengan metode ilmiah tertentu, sehingga dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya secara umum. Dalam gejala ini jelas ada tiga hal menonjol, yaitu manusia, dunia, dan akhirat. Maka ada filsafat tentang manusia (antropologi), filsafat tentang alam (kosmologi), dan filsafat tentang akhirat (teologi – filsafat ketuhanan dalam konteks hidup beriman dapat dengan mudah diganti dengan kata Tuhan). Antropologi, kosmologi dan teologi, sekalipun kelihatan terpisah, saling berkaitan juga, sebab pembicaraan tentang yang satu pastilah tidak dapat dilepaskan dari yang lain. Menurut Drs. H.A.Dardiri bahwa objek material adalah segala sesuatu yang ada, baik yang ada dalam pikiran, ada dalam kenyataan maupun ada dalam kemungkinan. Segala sesuatu yang ada itu di bagi dua, yaitu :

Ada yang bersifat umum (ontologi), yakni ilmu yang menyelidiki tentang hal yang ada pada umumnya.

Ada yang bersifat khusus yang terbagi dua yaitu ada secara mutlak (theodicae) dan tidak mutlak yang terdiri dari manusia (antropologi metafisik) dan alam (kosmologi).

B. Pengertian Objek Formal Filsafat Ilmu

Objek formal filsafat ilmu adalah sudut pandang dari mana sang subjek menelaah objek materialnya. Objek formal filsafat ilmu adalah hakikat ilmu pengetahuan artinya filsafat ilmu lebih menaruh perhatian terhadap problem mendasar ilmu pengetahuan, seperti apa hakikat ilmu pengetahuan, bagaimana cara memperoleh kebenaran ilmiah dan apa fingsi ilmu itu bagi manusia. Problem inilah yang di bicarakan dalam landasan pengembangan ilmu pengetahuan yakni landasan ontologis, epistemologis dan aksiologis. Objek formal filsafat ilmu merupakan sudut pandangan yang ditujukan pada bahan dari penelitian atau pembentukan pengetahuan itu, atau sudut dari mana objek material itu di sorot.

C. Perbedaan objek material dan objek formal filsafat ilmu

Objek material filsafat merupakan suatu bahan yang menjadi tinjauan penelitian atau pembentukan pengetahuan itu atau hal yang di selidiki, di pandang atau di sorot oleh suatu disiplin ilmu yang mencakup apa saja baik hal-hal yang konkrit ataupun yang abstrak.  Sedangkan Objek formal filsafat ilmu tidak terbatas pada apa yang mampu diindrawi saja, melainkan seluruh hakikat sesuatu baik yang nyata maupun yang abstrak.

Obyek material filsafat ilmu itu bersifat universal (umum), yaitu segala sesuatu yang ada (realita) sedangkan objek formal filsafat ilmu (pengetahuan ilmiah) itu bersifat khusus dan empiris. objek material mempelajari secara langsung pekerjaan akal dan mengevaluasi hasil-hasil dari objek formal ilmu itu dan mengujinya dengan realisasi praktis yang sebenarnya.  Sedangkan Obyek formal filsafat ilmu menyelidiki segala sesuatu itu guna mengerti sedalam dalamnya, atau mengerti obyek material itu secara hakiki, mengerti kodrat segala sesuatu itu secara mendalam (to know the nature of everything). Obyek formal inilah sudut pandangan yang membedakan watak filsafat dengan pengetahuan. Karena filsafat berusaha mengerti sesuatu sedalam dalamnya.

Adalah objek yang secara wujudnya dapat dijadikan bahan telaahan dalam berfikir. Menurut Endang Saefudin Anshori (1981) objek material filsafat adalah segala sesuatu yang berwujud, yang pada garis besarnya dapat dibagi atas tiga persoalan pokok yaitu :

Hakekat Tuhan

Hakekat Alam

Hakekat manusia

Obyek material Filsafat ilmu yaitu segala sesuatu yang ada dan mungkin ada, baik materi konkret, psisik, maupun yang material abstrak, psikis. Termasuk pula pengertian abstrak-logis, konsepsional, spiritual, nilai-nilai. Dengan demikian obyek filsafat tak terbatas, yakni segala sesuatu yang ada dan yang mungkin ada. Objek material filsafat adalah segala yang ada. Segala yang ada mencakup ada yang tampak dan ada yang tidak tampak. Objek material yang sama dapat dikaji oleh banyak ilmu lain. ada yang tampak adalah dunia empiris, sedangkan ada yang tidak tampak adalah alam metafisika. Sebagian filosof membagi objek material filsafat atas tiga bagian, yaitu yang ada dalam alam empiris, yang ada dalam pikiran dan yang ada dalam kemungkinan.

Penjelasan:

5. Sebutkan contoh objek material dan objek formal dalam lingkungan kehidupan

Ojek Material Geografi

Sesuatu yang dipelajari yang mencakup semua dan ada kaitannya dengan fenomen geosfer yang terdapat di lapisan atmosfer, litosfer, hidrosfer, biosfer serta antroposfer.

Atmosfer

Adalah lapisan udara yang menyelimuti permukaan bumi. Lapisan terdiri dari beberapa lapisan, yaitu:

a) Troposfer

merupakan tempat terjadinya proses cuaca dan iklim seperti hujan, angin, serta terbentuknya awan.

b) Stratosfer

Stratosfer merupakan lapisan yang melindungi bumi dari sinar ultraviolet (UV). stratosfer memiliki ketebalan 15- 50 km.

c) Mesosfer

Suhu udara di lapisan ini sampai -100 derajad celcius yang menyebabkan hancurnya benda angkasa yang akan masuk ke bumi.

d) Termosfer

Lapisan ini merupakan tempat terjadinya ionisasi gas-gas oleh radiasi matahari, sehingga termosfer sering disebut dengan lapisan ionisasi. Proses ionisasi pada lapisan ini menyebabkan gelombang radio dari permukaan bumi dapat dipantulkan kembali sehingga terjadinya aktivitas komunikasi di bumi. Lapisan ini berada pada ketinggian 85-500 kilometer.

e) Eksosfer

Gas utama pada lapisan ini berupa hidrogen dan lapisan ini terdapat pada ketinggianlebih dari 500 kilometer.

Lithosfer

Adalah lapisan penyusun kulit bumi. Fenomena yang terjadi di terjadi pada lithosfer adalah: gempa, tanah longsor, dan patahan.

Hidrosfer

Adalah lapisan kulit bumi yang berisi air yang meliputi lautan dan daratan. Kejadian yang terjadi pada hidrosfer adalah: erosi, banjir, dan tsunami.

Biosfer

Adalah lapisan atau wilayah yang menjadi aktivitas makhluk hidup antara lain: manusia, hewan dan tumbuhan.

Antroposfer

Lapisan yang menjadi aktivitas manusia di permukaan bumu, seperti kematian, kelahiran, dan perpindahan penduduk.

Objek Formal Geografi

Adalah metode pendekatan yang digunakan dalam menganalisa suatu masalah geografi yang menggunakan konteks keruangan.

1. Pendekatan keruangan atau spasial

Digunakan untuk mengkaji fenomena geosfer berdasarkan ruang

kejadiannya.

2. Pendekatan lingkungan .

3. Pendekatan kompleks wilayah

Pendekatan kompleks wilayah mengkaj suatu permasalahan dengan mengk
ombinasi pendekatan keruangan dan kelingkngan.

Semoga membantu.

Detil tambahan

Kelas: 10 SMA

Mapel: Geografi

Kategori: –

Kata kunci : Objek material geografi dan objek formal.

6. jelaskan perbedaan objek formal dengan objek material beserta contoh?

kalok OBJEK FORMAL: yaitu cara pandang dan cara pikir terhadap gejala yang ada di permukaan bumi yg dilihat dr segi keruangan,kelingkungan,kompleks wilayah dan waktu. Contohnya: 1. hujan tropis didominasi oleh tumbuhan besar dan berdaun lebar 2. perencanaan kawasan trasmigrasi
OBJEK MATERIAL: yaitu fenomena geosfer yg meliputi biosfer,atmosfer,litosfer,hidrosfer,dan antroposfer. Contohnya: 1.tingkat pertumbuhan penduduk 2. jenis-jenis sungai di indonesia.

7. Contoh objek formal dan objek material selama pandemi covid

Jawaban:

Contoh obyek formal dan obyek material geografi selama pandemi COVID 19, yaitu :

Obyek Material : Kualitas udara Kota Jakarta pada saat diberlakukannya PSBB (Pembatasan Sosial Berskala Besar) yang membaik dan mengalami penurunan polusi udara.Obyek Formal : Pendekatan Kelingkungan (Ecological Approach). Pendekatan ini digunakan untuk mengkaji hubungan antara Pembatasan aktivitas manusia saat pandemi COVID dengan kualitas udara Kota Jakarta.

Penjelasan:

Geografi memiliki dua obyek studi, yaitu obyek formal dan obyek material.

Obyek material adalah fenomena atau gejala geosfer yang dikaji, yaitu yang berkaitan dengan lithosfer, hidrosfer, atmosfer, biosfer dan antroposfer.Obyek formal adalah pendekatan yang digunakan untuk mengkaji obyek material, yaitu pendekatan keruangan, pendekatan kelingkungan dan pendekatan kompleks wilayah.

Pelajari lebih lanjut tentang materi pendekatan geografi, pada https://brainly.co.id/tugas/26268390

#BelajarBersamaBrainly

8. jelaskan perbedaan objek material dengan objek formal dan contohnya

objek formal: yaitu cara pandang dan cara pikir terhadap gejala yang ada di permukaan bumi yg dilihat dr segi keruangan,kelingkungan,kompleks wilayah dan waktu. Contohnya: 1. hujan tropis didominasi oleh tumbuhan besar dan berdaun lebar 2. perencanaan kawasan trasmigrasi

objek material: yaitu fenomena geosfer yg meliputi biosfer,atmosfer,litosfer,hidrosfer,dan antroposfer. Contohnya: 1.tingkat pertumbuhan penduduk 2. jenis-jenis sungai di indonesia. 

9. contoh objek material dan objek formal dlm sosiologi

Objek Formal: lebih ditekankan pada manusia sebagai makhluk sosial atau masyarakat.
Objek materialnya : manusia baik individu dan kelompok maupun masyarakat.

10. objek geografi terdiri dari objek material dan objek formal jelaskan dan beri contohnya​

1. Objek Material

Objek material geografi adalah fenomena geosfer (permukaan Bumi) yang meliputi atmosfer (lapisan udara), litosfer dan pedosfer (lapisan batuan dan tanah), hidrosfer (bentang perairan), biosfer (dunia tumbuhan dan hewan), dan antroposfer (manusia). Biosfer tersebut membentuk lingkungan geografi yang terdiri atas komponen abiotik seperti udara, tanah, air, barang tambang, dan sebagainya. Komponen biotok meliputi manusia, hewan, dan tumbuhan. Dengan demikian, apabila sebuah fenomena ditinjau dari sudut padang geografi akan selalu diintegrasikan dengan ilmu-ilmu yang lainnya.

Contoh Objek Material Geografi

Sesuatu yang dipelajari yang mencakup semua dan ada kaitannya dengan fenomen geosfer yang terdapat di lapisan atmosfer, litosfer, hidrosfer, biosfer serta antroposfer.

Atmosfer

Adalah lapisan udara yang menyelimuti permukaan bumi. Lapisan terdiri dari beberapa lapisan, yaitu:

a) Troposfer

merupakan tempat terjadinya proses cuaca dan iklim seperti hujan, angin, serta terbentuknya awan.

b) Stratosfer

Stratosfer merupakan lapisan yang melindungi bumi dari sinar ultraviolet (UV). stratosfer memiliki ketebalan 15- 50 km.

c) Mesosfer

Suhu udara di lapisan ini sampai -100 derajad celcius yang menyebabkan hancurnya benda angkasa yang akan masuk ke bumi.

d) Termosfer

Lapisan ini merupakan tempat terjadinya ionisasi gas-gas oleh radiasi matahari, sehingga termosfer sering disebut dengan lapisan ionisasi. Proses ionisasi pada lapisan ini menyebabkan gelombang radio dari permukaan bumi dapat dipantulkan kembali sehingga terjadinya aktivitas komunikasi di bumi. Lapisan ini berada pada ketinggian 85-500 kilometer.

e) Eksosfer

Gas utama pada lapisan ini berupa hidrogen dan lapisan ini terdapat pada ketinggianlebih dari 500 kilometer.

f) Lithosfer

Adalah lapisan penyusun kulit bumi. Fenomena yang terjadi di terjadi pada lithosfer adalah: gempa, tanah longsor, dan patahan.

g) Hidrosfer

Adalah lapisan kulit bumi yang berisi air yang meliputi lautan dan daratan. Kejadian yang terjadi pada hidrosfer adalah: erosi, banjir, dan tsunami.

h) Biosfer

Adalah lapisan atau wilayah yang menjadi aktivitas makhluk hidup antara lain: manusia, hewan dan tumbuhan.

i) Antroposfer

Lapisan yang menjadi aktivitas manusia di permukaan bumu, seperti kematian, kelahiran, dan perpindahan penduduk.

2. Objek Formal

Objek formal dalam geografi merupakan suatu cara pandang keruangan yang dituangkan dalam konsep-konsep geografi. Jadi, yang menjadi objek bukan benda atau material tetapi fenomena keruangan.

Di dalam menelaah fenomena muka Bumi, studi geografi senantiasa menganalisis lokasi, persebarannya di permukaan Bumi, dan saling keterkaitan (interrelasi dan interaksi) antara suatu fenomena dengan fenomena lainnya. Sebagai contoh ketika meneliti masalah kemiskinan, beberapa hal yang dapat dikaji, yaitu sebagai berikut.

• Di mana lokasi kemiskinan tersebut? Apakah di wilayah perkotaan atau perdesaan? Apakah di kawasan industri, pertambangan, atau wilayah pertanian? Apakah terjadi di negara berkembang atau negara maju?

• Bagaimana pola persebarannya? Apakah tersebar di seluruh wilayah atau hanya di daerah-daerah tertentu saja?

• Bagaimana relasi atau kterkaitan antara masalah kemiskinan dengan aspek-aspek alamiah dan sosial lainnya di wilayah terseubt? Misalnya, ketersediaan sumber daya alam, kualitas penduduk seperti tingkat pendidikan, penguasaan ilmu pengetahuan, dan teknologi, tingkat kesehatan, adat istiadat setempat, prasaran dan saran transportasi yang menghubungkan dengan wilayah lain di sekitarnya.

contoh Objek Formal Geografi

Adalah metode pendekatan yang digunakan dalam menganalisa suatu masalah geografi yang menggunakan konteks keruangan.

1. Pendekatan keruangan atau spasial

Digunakan untuk mengkaji fenomena geosfer berdasarkan ruang

kejadiannya.

2. Pendekatan lingkungan .

3. Pendekatan kompleks wilayah

Pendekatan kompleks wilayah mengkaj suatu permasalahan dengan mengkombinasi pendekatan keruangan dan kelingkngan.

11. Contoh ob
jek material dan objek formal?tolong di jwab!!

1.Objek material = fenomena badai tornado di Amerika Serikat.

2.Objek formal = Cara pandang penelitian ahli pada fenomena Tornado.

12. perbedaan objek formal dengan objek material beserta contohnya

Objek material adalah segala sesuatu yang dipelajari dalam kaitannya dengan fenomena geosfer yang terdapat dan terjadi di lapisan litosfer, hidrosfer, atmosfer, biosfer, dan antroposfer. Atmosfer, yaitu lapisan udara yang menyelimuti permukaan bumi dari Troposfer hingga Eksosfer. Kabut, petir, awan adalah fenomena geosfer yang terjadi di lapisan atmosfer. Lithosfer, yaitu lapisan batuan penyusun kulit bumi. Gempa, tanah longsor, dan patahan adalah fenomena geosfer yang terjadi di lapisan litosfer. Hidrosfer, yaitu lapisan air yang meliputi perairan darat dan lautan. Erosi, banjir dan tsunami merupakan contoh kejadian yang terjadi pada lapisan hidrosfer. Biosfer, yaitu lapisan yang meliputi kesatuan sistem antara hewan, tumbuhan dan manusia. Kebakaran, perburuan gajah, merupakan contoh kejadian di lapisan biosfer. Antroposfer, yaitu lapisan yang menitikberatkan kepada manusia serta aktivitasnya di permukaan bumi. Peperangan, kelaparan, wabah penyakit, merupakan contoh kejadian di lapisan antroposfer. B. OBJEK FORMAL GEOGRAFI Objek formal geografi adalah cara memandang dan berpikir terhadap objek material geografi dari sudut pandang keruangan dalam kontek kewilyahan dan kelingkungan. · Pendekatan keruangan Pendekatan yang dilakukan dengan cara mengetahui karaktristik tertentu dari suatu wilayah,meliputi : o Pendekatan topik Menerik beratkan pada topik yang menjadi perhatian utama dalam menganalisis suatu fenomena geosfer. o Pendekatan aktivitas manusia Digunakan untuk mengkaji aktivitas manusia/penduduk.misal , kita mendeskripsikan kegiatan manusia berdasar mata pencahariannya. o Pendekatan regional Suatu wilayah permukaan bumi yang memiliki karakteristik tertentu yang khas dan menjadi pembela dari wilayah-wilayah lainnya. Jadi pendekatan regional ini adalah menganalisis suatu gajala/masalah dari region atau wilayah tempat masalah itu terbesar. · Pendekatan kelingkungan Dilakukan dengan cara mengetahui adanya inteksi makhluk hidup dengan makhluk hidup lain. Dinamika yang timbul di lingkungan fidik ini seperti bencana alam akan menimbulkan pola baru antara interaksi manusia dengan alam. Contoh : Keterkaitan antara petani di daratan tinggi. · Pendekatan kewilayahan Merupakan kombinasi antara pendekatan keruangan dan kelingkungan. Mengkaji wilayah yang memiliki karakteristik tertentu yang dapat dibedakan denagn wilayah lain , baik kehidupan penduduk ataupun lingkungannya. Contoh : Wilayah yang kekurangan bahan pangan akan berinteraksi dengan wilayah yang berkecukupan bahan pangannya . Objek formal inilah yang membedakan geografi dengan ilmu yang lainnya. Dalam geografi selalu ditanyakan mengenai dimana gejala itu terjadi dan mengapa gejala tersebut terjadi. Berikut adalah tahap pendekatan geografi dalam memahami fenomena geosfer: 1) What Pertanyaan untuk mengetahuai apa yang terjadi? 2) Where Pertanyaan khas geografi mengenai lokasi atau persebaran fenomena atau gejala di permukaan bumi, dengan tujuan untuk mengetahui di mana peristiwa itu terjadi? 3) When Merupakan peristiwa awal yang mnejelaskan terjadinya suatu gejala atau fenomena. Pertanyaan ini untuk mengetahui kapan peristiwa itu terjadi? 4) Why Pertanyaan ini maksudnya untuk mengetahaui mengapa peristiwa tersebut dapat terjadi? 5) Who Mencari pelaku terjadinya suatu peristiwa, agar kita mengetahui siapa yang bertanggung jawab atas terjadinya peristiwa tersebut atau yang terlibat di dalamnya?. 6) How Mencari penyelesaian suatu masalah apabila peristiwa yang terjadi sudah tampak gejala-gejalanya dan akibat yang ditimbulkannya. Pertanyaan ini untuk mencari jawaban dari bagaimana peristiwa tersebut seharusnya diselesaikan dengan baik? Contoh penerapannya dapat dilihat pada kasus terjadinya banjir. Dalam memandang peristiwa ini geografi akan menjawab: 1. What? Apa yang terjadi? Jawab: Banjir. 2. Where? Dimana banjir tersebut terjadi? Jawab: Di DKI Jakarta. 3. When? Kapan banjir itu terjadi? Jawab: Pada musim hujan bulan Februari 2007.

13. perbedaan objek material dan objek formal dan contoh nya​

Jawaban:

objek formal: yaitu cara pandang dan cara pikir terhadap gejala yang ada di permukaan bumi yg dilihat dr segi keruangan,kelingkungan,kompleks wilayah dan waktu. Contohnya: 1. hujan tropis didominasi oleh tumbuhan besar dan berdaun lebar 2. perencanaan kawasan trasmigrasi

objek material: yaitu fenomena geosfer yg meliputi biosfer,atmosfer,litosfer,hidrosfer,dan antroposfer. Contohnya: 1.tingkat pertumbuhan penduduk 2. jenis-jenis sungai di indonesia.

Penjelasan:

semoga bermanfaat jangan lupa kasih jawaban tercerdas

Obyek material adalah segala sesuatu yang dipelajari geografi yg berupa bumi, fenomena yang ada pada geosfer dan lapisan penyusunnya.

Obyek formal adalah cara pandang dan berpikir terhadap Obyek material yang dipelajari sebagai fenomena keruangan dalam geografi.

Contoh Obyek material yaitu manusia

Contoh Obyek formal yaitu pemikiran manusia

14. sebutkan contoh objek material dan objek formal yang ada dalam realitas sosial

adanya kecenderungan masyarakat dalam melakukan pesta demokrasi. 

15. Jelaskan objek material dan objek formal dan berikan contohnya

Objek material dan formal filsafat ilmu
Objek material adalah pengetahuan yang disusun secara sistematis dengan metode ilmiah tertentu yang dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya secara umum.
Contohnya :
Antropologi (pengetahuan tentang manusia), Kosmologi (pengetahuan tentang alam)
.
Objek formal adalah hakikat ilmu pengetahuan yang menaruh perhatian terhadap masalah mendasar ilmu pengetahuan.
Contohnya :
Landasan ontologis

16. contoh objek formal dan material ​

Penjelasan:

Obejak material merupakan semua gejala yang terjadi di permukaan bumi

fenomena yang termasuk objek material geografi meliputi fenomena pada atmosfer, hidrosfer, litosfer, biosfer, dan antroposfer.

Objek formal geografi merupakan cara pandang terhadap objek material geografi.

misalnya kebakarn hutan karna kemarau berkepanjangan

kabut asap karena kebakaran hutan

17. pengertian objek formal dan objek material beserta contohnya ​

Jawaban:

Objekformal : cara pandang dan cara berpikir terhadap gejala yang ada di permukaan bumi yang dilihat dari segi keruangan, ke lingkungan, kompleks wilayah dan waktu

contoh objek formal :

hujan tropis didominasi oleh tumbuhan besar dan berdaun lebarperencanaan kawasan transmigrasi

Objekmaterial:fenomena geosfer yang meliputi biosfer, atmosfer, litosfer, hidrosfer, dan antroposfer

Contohobjekmaterial:

tingkat pertumbuhan pendudukjenis-jenis sungai di Indonesia

18. contoh yang berkaitan dengan objek material dan objek formal logika

Jawaban:

CONTOH OBJEK MATERIAL:

Munculnya pelangi atau badai atau putting beliung (atmosfer)Terjadinya gempa, gunung meletus, longsor (litosfer)Terjadinya tsunami (hidrosfer)Dan lain-lain.

(maaf saya tidak tahu objek formal logika itu contoh nya apa saja).

Penjelasan:

Cara pandang geografi atas gejala atau fenomena ada dua yakni objek formal dan material. Objek formal merupakan cara pandang geografi atas fenomena atau gejala yang terjadi di permukaan bumi dengan menekankan pada aspek keruangan atau spasial. Sementara objek material adalah objek kajian geografi dengan menekankan pada materi dalam wujud benda pada geosfer.

#SEMOGAMEMBANTU

(Maaf kalau salah)

19. Jelaskan dan berikan contoh objek material dan objek formal geografi

Jawaban:

lukisan dan poto

Penjelasan:

karena material dan formal beda tipis

20. Apa perbedaan objek formal dan objek material? Sebutkan contohnya!

Objek material:objek mengenai sasaran atau isi kajian geografi Objek formal:objek mengenai cara berfikir terhadan suatu gejala di muka bumi

Video Terkait

Bagikan: