Jelaskan Secara Singkat Demokrasi Yang Pernah Berlaku Di Indonesia

Fatih.co.id

Jelaskan Secara Singkat Demokrasi Yang Pernah Berlaku Di Indonesia
Jelaskan Secara Singkat Demokrasi Yang Pernah Berlaku Di Indonesia

jelaskan secara singkat demokrasi yang pernah berlaku di indonesia?

Daftar Isi

1. jelaskan secara singkat demokrasi yang pernah berlaku di indonesia?

Demokrasi Liberal / Parlementer

Tahun 1949, setelah Konfrensi Meja Bundar, Indonesia resmi menjadi negara RIS.  Konsitusi yang digunakan adalah Konstitusi atau UUD RIS.  Setahun kemudian, dengan penuh tekad pembubaran RIS dilaksanakan dan kembali ke NKRI. Namun, dirasakan UUD 1945 tidak relevan lagi digunakan. Oleh sebab itu, diberlakukan Undang-Undang Dasar Sementara mulai 17 Agustus 1950.

Demokrasi Terpimpin

Setelah dikeluarkannya Dekrit Presiden tahun 1959, Indonesia kembali kepada UUD 1945. Namun, pada masa ini tidak sepenuhnya dilaksanakan. Presiden yang sebelumnya sudah mengeluarkan pernyataan tentang demokrasi terpimpin pada saat sidang Dewan konstituante tahun 1957, melaksanakan idenya. Beberapa ciri demokrasi terpimpin yang dilaksanakan di Indonesia.

Demokrasi Pancasila Masa Orde Baru

Berakhirnya masa demokrasi terpimpin dan demokrasi liberal, yang banyak disebut sebagai sistem pemerintahan orde lama, Indonesia mempounyai harapan baru. Pemerintahan selanjutnya dikenal sebagai pemerintahan orde baru. Pemerintahan ini di awal bertekad akan menjalankan Pancasila secara murni dan konsekuen.

Demokrasi Pancasila Era Reformasi

Kekuasaan pemerintahan prde baru berakhir. Presiden baru, K.H. Abdurrahman
Wahid dipilih secara demokrasi oleh sidang DPR/MPR tahun 1999. Selanjutnya, demokrasi Pancasila dilaksanakan dengan versi baru dengan harapan Indonesia menjadi lebih baik

2. Jelaskan secara singkat demokrasi yg pernah berlaku di indonesia

demokrasi di Indonesia telah dilakukan sejak tahun 1956 saat pemilihan presiden pertama dilaksanakan pertama demokrasi liberal kemudian dilanjutkan dengan demokrasi terpimpin setelah itu baru demokrasi pancasila

semoga membantu

3. jelaskan secara singkat demokrasi terpimpin yang pernah berlaku di indonesia

Jawaban:

Indonesia, dalam masa kemerdekaan lebih dari 70 tahun telah mengalami berbagai masa pasang surut politik.

Mulai dari berlakunya UUD 1945, UUD RIS, UUDS 1950, sampai kembali lagi kepada UUD 1945. Di mana pelaksanaan UUD 1945 sendiri meskipun diakui sebagai sebuah konstitusi tidak selalu dilaksanakan secara penuh. Demokrasi yang secara umum mempunyai arti pemerintahan yang berasal dari rakyat, untuk rakyat, dan oleh rakyat dinyatakan sebagai dasar penyelenggaraan pemerintahan.

1. Demokrasi Liberal / Parlementer

2. Demokrasi Terpimpin

3. Demokrasi Pancasila Masa Orde Baru

4. Demokrasi Pancasila Era Reformasi

4. jelaskan secara singkat terbentuknya demokrasi terpimpin yang pernah berlaku di indonesia

Demokrasi Terpimpin berlaku di Indonesia antara tahun 1959-1966, yaitu dari dikeluarkannya Dekrit Presiden 5 Juli 1959 hingga Jatuhnya kekuasaan Sukarno. Disebut Demokrasi terpimpin karena demokrasi di Indonesia saat itu mengandalkan pada kepemimpinan Presiden Sukarno.

Pada 5 Juli 1959, di Istana Merdeka, Presiden Soekarno mengeluarkan Dekrit Presiden yang berisi:

Dibubarkannya Konstituante Diberlakukannya kembali UUD 1945 Tidak berlakunya lagi UUDS 1950 Dibentuknya Majelis Permusyawaratan Rakyat Sementara (MPRS) dan Dewan Pertimbangan Agung Sementara (DPAS) yang diberlakuakan dalam waktu yang sesingkat-singkatnya.

Dengan adanya Dekrit Presiden, maka sistem pemerintahan liberal dan kabinet parlementar berakhir. Kemudian diganti dengan sistem pemerintahan terpimpin dan kabinet diganti dengan presidensial.

Pembahasan:

Periodesasi dapat diartikan sebagai proses mengkategorikan peristiwa-peristiwa secara berurutan dalam suatu rentang waktu. Tujuan dari dilakukannya periodesasi adalah agar lebih mudah dalam memahami perkembangan kehidupan meupun peristiwa dari satu waktu ke waktu yang lain.

Berikut adalah periodesasi perkembangan sejarah di Indonesia:

• Masa Praaksara

• Masa Kerajaan Hindu Buddha

Masa kerajaan Hindu Buddha berlangsung dari abad ke 5 Masehi dan berlangsung selama 10 abad.

• Masa Kerajaan Islam

Masa kerajaan Islam berlangsung dari abad ke 13 Masehi dan berlangsung selama 5 abad.

• Masa Kolonialisme dan Imperialisme

Masa kolonialisme dimulai dari abad ke 18 Masehi dan berlangsung 3,5 abad.

• Masa Pergerakan Nasional

Masa pergerakan nasional dimulai dari tahun 1900-an hiingga 1945.

• Masa Revolusi Indonesia

Masa revolusi Indonesia dimulai dari tahun 1945 hingga 1950.

• Masa Demokrasi Liberal

Masa demokrasi liberal dimulai dari tahun 1950 hingga 1959.

• Masa Demokrasi Terpimpin (orde lama)

Masa orde lama dimulai dari tahun 1959 hingga 1965.

• Masa Orde Baru

Masa orde baru dimulai dari 1967 hingga 1998.

• Masa Reformasi

Masa reformasi berlangsung dari tahun 1998 hingga saat ini.

Pelajari lebih lanjut

• Materi tentang era orde lama pada https://brainly.co.id/tugas/13099346

• Materi tentang era orde baru pada https://brainly.co.id/tugas/51536125

• Materi tentang era reformasi pada https://brainly.co.id/tugas/51536018

Detail jawaban

Bab: Bab 1 – Cara Berpikir Sejarah

Kelas: SMA-10

Mapel: Sejarah

Kode: 10.3.1

#AyoBelajar #SPJ5

Jawaban:

terbentuknya Demokrasi terpimpin dikarenakan adanya penyimpangan penyimpangan dan penyelewengan yang membuat stabilitas politik dan kehidupan ketatanegaraan tidak berjalan sebagaimana mestinya, maka dari itulah terbentuk lah demokrasi terpimpin

maap kalau salah /

5. jelaskan secara singkat terbentuknya demokrasi terpimpin yang pernah berlaku diindonesia​

Jawaban:

Masa ini ditandai dengan adanya persaingan (rivalitas) 3 kutub, yaitu antara Soekarno (Presiden RI) yang didukung oleh partai-partai berhaluan nasionalis, PKI yang didukung oleh partai-partai berhaluan sosialis, dan pihak militer yang dimotori oleh TNI AD. saat itu, partai politik memiliki posisi tawar yang lemah sehingga kurang menunjukkan aset yang berarti dalam pencaturan politik di Indonesia. indikator demokrasi terpimpin adalah

1. partai-partai politik sangat lemah, kekuatan politik ditandai dengan adanya tarik tambang antara presiden, angkatan darat, dan pki

2. kedudukan badan eksekutif yang dipimpin oleh presiden sangat kuat, presiden merangkap sebagai ketua dpa yang dalam praktiknya menjadi pembuat dan selektor produk legislatif

3. kebebasan pers sangat terkekang, bahkan terjadi suatu tindakan antipers yang jumlahnya sangat spektakuler.

Penjelasan:

udh plg singkat ini mahh :3

6. jelaskan secara singkat terbentuknya demokrasi terpimpin yang pernah berlaku di Indonesia! tolong bantuin ya kak 🙂

Jawaban:

Demokrasi terpimpin merupakan sistem pemerintahan terakhir yang dianut presiden pertama RI Ir. Soekarno hingga masa terakhir jabatannya tahun 1965.

Demokrasi ini merujuk pada pemerintahan yang secara formal demokratis yang berfungsi sebagai otokrasi de facto. Ciri-ciri demokrasi terpimpin yang paling utama adalah peran pemerintah yang begitu mendominasi.

Selain Indonesia, ciri-ciri demokrasi terpimpin juga digunakan di Rusia di mana ia diperkenalkan ke dalam praktik umum oleh para ahli teori Kremlin, khususnya Gleb Pavlovsky. Ciri-ciri demokrasi terpimpin berbeda dari demokrasi Pancasila yang diterapkan saat ini.

masa ini ditandai dengan adanya persaingan (rivalitas) 3 kutub, yaitu antara Soekarno (Presiden RI) yang didukung oleh partai-partai berhaluan nasionalis, PKI yang didukung oleh partai-partai berhaluan sosialis, dan pihak militer yang dimotori oleh TNI AD. saat itu, partai politik memiliki posisi tawar yang lemah sehingga kurang menunjukkan aset yang berarti dalam pencaturan politik di Indonesia.

Maaf kalo salah dan agak kepanjangan 🙂

7. Tugas :1. Tuliskan ciri-ciri sistem pemerintahan parlementer. 2. Tuliskan ciri-ciri sistem pemerintahan presidensial. 3. Jelaskan secara singkat terbentuknya demokrasi terpimpin yang pernah berlaku di indonesia.​

Jawaban:

1. Ciri-ciri pemerintahan parlemen yaitu: Dikepalai oleh seorang perdana menteri sebagai kepala pemerintahan sedangkan kepala negara dikepalai oleh presiden/raja. Kekuasaan eksekutif presiden ditunju
k oleh legislatif sedangkan raja diseleksi berdasarkan undang-undang.

2. Ciri-ciri pemerintahan presidensial yaitu:

a. Dikepalai oleh seorang presiden sebagai kepala pemerintahan sekaligus kepala negara.

b. Kekuasaannya eksekutif presiden diangkat berdasarkan demokrasi rakyat dan dipilih langsung oleh mereka atau melalui badan perwakilan rakyat.

3. masa ini ditandai dengan adanya persaingan (rivalitas) 3 kutub, yaitu antara Soekarno (Presiden RI) yang didukung oleh partai-partai berhaluan nasionalis, PKI yang didukung oleh partai-partai berhaluan sosialis, dan pihak militer yang dimotori oleh TNI AD. saat itu, partai politik memiliki posisi tawar yang lemah sehingga kurang menunjukkan aset yang berarti dalam pencaturan politik di Indonesia. indikator demokrasi terpimpin adalah

1. partai-partai politik sangat lemah, kekuatan politik ditandai dengan adanya tarik tambang antara presiden, angkatan darat, dan pki

2. kedudukan badan eksekutif yang dipimpin oleh presiden sangat kuat, presiden merangkap sebagai ketua dpa yang dalam praktiknya menjadi pembuat dan selektor produk legislatif

3. kebebasan pers sangat terkekang, bahkan terjadi suatu tindakan antipers yang jumlahnya sangat spektakuler.

Penjelasan:

SEMOGA MEMBANTU

8. Jelaskan jelaskan secara singkat terbentuknya demokrasi terpimpin yang yang pernah berlaku du indonesia​

Jawaban:

masa ini ditandai dengan adanya persaingan (rivalitas) 3 kutub, yaitu antara Soekarno (Presiden RI) yang didukung oleh partai-partai berhaluan nasionalis, PKI yang didukung oleh partai-partai berhaluan sosialis, dan pihak militer yang dimotori oleh TNI AD. saat itu, partai politik memiliki posisi tawar yang lemah sehingga kurang menunjukkan aset yang berarti dalam pencaturan politik di Indonesia. indikator demokrasi terpimpin adalah

1. partai-partai politik sangat lemah, kekuatan politik ditandai dengan adanya tarik tambang antara presiden, angkatan darat, dan pki

2. kedudukan badan eksekutif yang dipimpin oleh presiden sangat kuat, presiden merangkap sebagai ketua dpa yang dalam praktiknya menjadi pembuat dan selektor produk legislatif

3. kebebasan pers sangat terkekang, bahkan terjadi suatu tindakan antipers yang jumlahnya sangat spektakuler.

semoga membantu   :v

9. analisislah persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia dari masa ke masa (MasaRevolusi Kemerdekaan, Masa Republik Indonesia Serikat, Masa Demokrasi Liberal, Masa OrdeLama, Masa Orde Baru, dan Masa Reformasi terkait dengan1. Bentuk Negara yang berlaku dari masa ke masa2. Bentuk pemerintahan dari masa ke masa3. Sistem pemerintahan dari masa ke masa4. Kelebihan dan kelemahan sistem pemerintahan Negara Republik Indonesia dari masa kemasa5.Jelaskan secara singkat penyebab munculnya gerakan-gerakan yang merongrong persatuandan kesatuan bangsa dari masa ke masa serta penyelesaiannya oleh pemerintah.​

Jawaban:

Bentuk Negara yang berlaku dari masa ke masa

10. Jelaskan secara singkat terbentuknya demokrasi terpimpin yang pernah berlaku di Indonesia.

Jawaban:

Presiden indonesia,dan budaya indonesia

Penjelasan:

Burung garuda,pancasila,lagu wajib.

11. 1. Terbentuknya sejumlah partai politik diawal kemerdekaan Indonesia yang kemudian menjadi peletak dasar bagi sistem kepartaian di Indonesia untuk masa-masa selanjutnya dalam sejarah kehidupan politik kita,karena adanya … A Usulan Komite Nasional B maklumat wakil Presiden tanggal16 Oktober 1945 C maklumat Presiden/pemerintah tanggal 3 November 1945 D maklumat Presiden/pemerintah tanggal 5 November 1945 E maklumat Presiden/pemerintah tanggal 14 November 1945 2. Perhatikan pernyataan berikut ini: 1. ikut serta memenangkan revolusi kemerdekaan 2. menanamkan kesadaran untuk bernegara 3. menanamkan semangat anti penjajahan. 4. Mengawasi jalannya pemerintahan 5. Menjadi partai peserta pemilu Di awal kemerdekaan Partai-partai politik tumbuh dan berkembang dengan cepat. Tetapi fungsinya yang paling utama adalah ditunjukkan pada nomor …. A 1, 2, dan 3 B 1, 3, dan 4 C 2, 3, dan 4 D 2, 4, dan 5 E 3, 4, dan 5 3. Salah satu indikator ukuran demokratis atau tidaknya suatu pemerintahan seperti yang di kemukakan oleh Affan Gaffar adalah adanya rotasi kekuasaan. Implentasi dari rotasi kekuasaan dapat dilihat dari…. A Adanya pemilihan umum yang secara bebas diadakan untuk memilih wakil–wakil rakyat yang akan duduk dalam pemerintahan B Adanya pemilihan umum agar Hak-hak dasar warga negara terpenuhi secara adil sehingga warga masyarakat dapat merasakan kenyamanan dalam negara C Setiap warga negara dewasa memiliki kesempatan untuk memilih dan dipilih dalam pemilihan umum D Hak setiap orang yang memenuhi syarat mempunyai peluang yang sama dalam melakukan kompetisi untuk mengisi jabatan politik tersebut E Memungkinkan terjadinya rekruitmen politik yang dilakukan untuk mengisi jabatan-jabatan publik dipemerintahan 4. Diawal kemerdekaan Indonesia, kekuasaan presiden yang secara konstitusional memiliki kemungkinan untuk menjadi seorang diktator, hal ini disebabkan karena adanya… A pasal II aturan peralihan UUD 1945 B pasal II aturan tambahan UUD 1945 C pasal IV aturan peralihan UUD 1945 D pasal 4 ayat 1 UUD 1945 E penjelasan UUD 1945 5. Untuk mencegah kemungkinan terjadinya kekuasaan presiden yang diktator di awal kememerdekaan, maka dikeluarkanlah Maklumat wakil presiden tgl 16 oktober 1945 yang memberikan tugas dan wewenang kepada KNIP untuk melaksanakan kekuasaan… A legislative dan eksekutif B legislative dan yudikatif C eksekutif dan yudikatif D legislative dan turut menetapkan GBHN E Turut menetapkan GBHN dan tidak turut campur dalam kebijakan pemerintahan 6. Guru, karyawan swasta, dan pengusaha, serta semua warga negara yang memenuhi syarat berbondong-bondong untuk memilih calon kepala daerah. Pernyataan tersebut menunjukkan contoh pelaksanaan pemilu yang mencerminkan asas…. A Bebas B Umum C Rahasia D Langsung E Jujur dan adil 7. Pelaksanaan demokrasi dengan sistem pemerintahan Presidensial yang berlaku menurut UUD 1945 diawal kemerdekaan sangat singkat yaitu… A 17-08-1945 s/d 16-10-1945 B 18-08-1945 s/d 14-11-1945 C 14-11-1945 s/d 27-12-1949 D 18-08-1945 s/d 27-12-1949 E 17-08-1945 s/d 05-10-1945 8. Sistem pemerintahan presidensial yang belaku diawal kemerdekaan kemudian diganti dengan sistem pemerintahan parlementer sebagai akibat adanya…. A usulan KNIP B maklumat wakil Presiden tgl 16 Oktober 1945 C maklumat pemerintah tgl 3 November 1945 D maklumat pemerintah tgl 14 November 1945 E perubahan terhadap UUD 1945 9. Pelaksanaan demokrasi di Indonesia pada kurun waktu 1959 – 1965, dimana Sukarno sebagai presiden memiliki dominasi yg kuat terhadap berbagai kebijakan Negara bahkan cenderung bersifat absolut, maka demokrasi pada masa itu dikenal dengan istilah…. A Demokrasi liberal B Demokrasi pancasila C Demokrasi parlementer D Demokrasi presidensil E Demokrasi terpimpin 10. Periode berlakunya UUD-S yang berlangsung dari 17 Agustus 1950 s/d 5 Juli 1951. Pada periode tersebut kabinet bertanggung jawab kepada… A Pesiden B Wakil presiden C Parlemen D Perdana menteri E Senat

Jawaban:

1.a

2.b

3.d

4.d

5.c

6.e< /p>

7.c

8.a

9.e

10.b

Penjelasan:

menurut aku, maaf jika salah

12. 1. Sila-sila dalarn Pancasila merupakan satu kesatuan yarg bulat dan utuh, artinya ….a. Sila-sila Pancasila mempunyai arti yang berkesinambunganb. Sila-sila Pancasila tidak boleh ditafsirkan sendiri-sendiric. Sila-sila Pancasila tidak boleh dipisah-pisahkand. Sila-sila Pancasila boleh dibolak-balik2. Pancasila telah mengakar dalam tubuh bangsa Indonesia karena ….a. Dipaksa oleh pemerintahb. Nilai-nilai dalam Pancasila merupakan nilai kebenaranc. Sudah ditetapkan dalam waktu yang cukup lamad. Sejarah perjuangan yang sangat panjang3. Sikap positif terhadap Pancasila dalam kehidupan ekonomi adalah ….a. Memanfaatkan sumber daya alam dengan baikb. Menjaga keseimbangan antara hak dan kewajibanc. Tidak menyakiti orang lain dalam bentuk apapund. Tidak mengambil hak orang lain 4. Untuk mewujudkan nilai-nilai luhur bangsa Indonesia maka sikap yang perlu dilakukan adalah…a. Menciptakan suasana kehidupan yang kondusifb. Mempelajari sejarah perjuangan bangsa Indonesiac. Berperilaku sesuai dengan pancasilad. Memahami keberadaan budaya Indonesia yang beragam 5. UUD 1945 sebagai konstitusi pertama bangsa Indonesia disusun oleh wakil-wakil rakyatIndonesia. Oleh karena itu UUD sebagai konstitusi pertama memiliki nilai ….a. Hak kodratb. Religiusc. Pemersatu bangsad. Demokrasi6. Pernyataan yang benar terkait dengan hubungan Pembukaan dan batang tubuh Undang-undangdasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 adalah …a. Batang tubuh merupakan penjabaran pokok-pokok pikiran Pembukaan Undang-Undang DasarNegara Republik Indonesiab. Pembukaan merupakan penjabaran pokok-pokok pikiran batang tubuh Undang-Undang DasarNegara Republik Indonesia 1945c. Batang tubuh mengandung filosofi yang mendasari terbentuknya Pembukaan Undang-undangdasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945d. Pembukaan menjelaskan ketentuan-ketentuan yang terdapat dalam batang tubuh Undang-Undang dasar Negara Republik Indonesia Tahun 19457. Berdasarkan prinsip Undang-undang dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam systempemerintahan Negara, Indonesia adalah Negara yang berdasarkan hukum (reschsstaat). Hal iniartinya ….a. Undang-Undang Negara Republik Indonesia Tahun 1945 adalah sumber dari segala sumberhukum dalam kehidpan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.b. Undang-undang dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 memberikan rambu-rambuhukum yang jelas serta wajib dipatuhi dan dilaksanakan oleh pemerintahan Negarac. Pemerintahan Negara wajib dijalankan dengan berdasarkan hukum, dan tidak didasarkan padakekuasaan yang dimilikinyad. Pemerintahan Negara dibentuk untuk melaksanakan hukum yang berlaku di Indonesia dengan murni dan konsekuen 8. Undang-Undang Dasar mempunyai kedudukan tertinggi dalam peraturan perundang-undangan diIndonesia. Hal ini berarti …,a. UUD meliputi semua peraturan perundangan di bawahnyab. Sebagian dari peraturan perundangan harus mencerminkan nilai UUDc. Segala peraturan perundangan tidak boleh bertentangan dengan UUDd. Peraturan perundangan dapat menentukan aturan berbeda dengan UUD9. Konsekuensi dari kedudukan UUD sebagai hukum dasar adalah ….a Harus menjadi panutan bagi semua warga negarab. Dimuatnya norma-norma dasar yang bersifat rigidc. UUD menjadi sumber dari segala sumber tertib hukum suatu Negarad. Peraturan lebih rendah tidak boleh bertentangan dengan UUD 10. Sifat singkat dan supel Batang Tubuh Undang-undang dasar Negara Republik Indonesia Tahun1945 ditunjukkan oleh ….a. Kedudukannya sebagai penjelas pembukaan undang-undang dasar Negara republic IndonesiaTahun 1945b. Isinya yang memuat pokok-pokok aturan secara umumc. Adanya ketentuan mengenai aturan peralihan dan aturan tambahand. Bunyi salah satu pasalnya yang memungkinkan dilakukannya perubahan (amandemen)11. Fungsi utama undang-undang dasar adalah ….a. Membatasi atau mengendalikan kekuasaan penguasa negara agar tidak sewenang wenang terhadap rakyatnyab. Sebagai landasan dalam penyelenggaraan Negara dan penjamin hak asasi warga negaranya c. Melindungi hak asasi manusia bagi warga negaranyad. Memberikan dasar hukum untuk perubahan masyarakat ke arah lebih baik sesuai dengan yang dicita-citakan12. Salah satu fingsi konstitusi sebagai hukum tertinggi suatu negara adalah .a. Menjadi norma tertinggib. Menjadi sumber tertib hukumc. Sebagai pedoman hidup bernegara dan bermasyarakatd. Aturan-aturan di bawah kostitusi tidak bertentangan dan harus sesuai dengan aturan-aturan yangterdapat pada konstitusi 13. Peraturan perundang-undangan mengharuskan setiap warga negara, organisasi, badan usaha, danlembaga untuk patuh dan melaksanakan ketentuan-ketentuan yang ada di dalamnya, dan jikamereka melanggar, mau tidak mau kan dijatuhi sanksi atau hukuman. Hal ini menunjukkanbahwa peraturan perundang-undangan memiliki sifat ….a. Imperatif b. Impresif c. Ekspresifa. Persuasive14. Jelaskan hubungan Proklamasi Kemerdekaan dan Pembukaan UUD 1945!​

Jawaban:

please find the attachment 🙂

Penjelasan:

hope you like it and helpful 🙂

#squirreljumping

13. 1. Terbentuknya sejumlah partai politik diawal kemerdekaan Indonesia yang kemudian menjadi peletak dasar bagi sistem kepartaian di Indonesia untuk masa-masa selanjutnya dalam sejarah kehidupan politik kita,karena adanya …A. Usulan Komite NasionalB. maklumat wakil Presiden tanggal16 Oktober 1945C. maklumat Presiden/pemerintah tanggal 3 November 1945D. maklumat Presiden/pemerintah tanggal 5 November 1945E. maklumat Presiden/pemerintah tanggal 14 November 19452. Perhatikan pernyataan berikut ini:1. ikut serta memenangkan revolusi kemerdekaan2. menanamkan kesadaran untuk bernegara3. menanamkan semangat anti penjajahan.4. Mengawasi jalannya pemerintahan5. Menjadi partai peserta pemiluDi awal kemerdekaan Partai-partai politik tumbuh dan berkembang dengan cepat. Tetapi fungsinya yang paling utama adalah ditunjukkan pada nomor ….A. 1, 2, dan 3B. 1, 3, dan 4C. 2, 3, dan 4D. 2, 4, dan 5E. 3, 4, dan 53. Salah satu indikator ukuran demokratis atau tidaknya suatu pemerintahan seperti yang di kemukakan oleh Affan Gaffar adalah adanya rotasi kekuasaan. Implentasi dari rotasi kekuasaan dapat dilihat dari….A. Adanya pemilihan umum yang secara bebas diadakan untuk memilih wakil–wakil rakyat yang akan duduk dalam pemerintahanB. Adanya pemilihan umum agar Hak-hak dasar warga negara terpenuhi secara adil sehingga warga masyarakat dapat merasakan kenyamanan dalam negaraC. Setiap warga negara dewasa memiliki kesempatan untuk memilih dan dipilih dalam pemilihan umumD. Hak setiap orang yang memenuhi syarat mempunyai peluang yang sama dalam melakukan kompetisi untuk mengisi jabatan politik tersebutE. Memungkinkan terjadinya rekruitmen politik yang dilakukan untuk mengisi jabatan-jabatan publik dipemerintahan4. Diawal kemerdekaan Indonesia, kekuasaan presiden yang secara konstitusional memiliki kemungkinan untuk menjadi seorang diktator, hal ini disebabkan karena adanya…A. pasal II aturan peralihan UUD 1945B. pasal II aturan tambahan UUD 1945C. pasal IV aturan peralihan UUD 1945D. pasal 4 ayat 1 UUD 1945E. penjelasan UUD 19455. Untuk mencegah kemungkinan terjadinya kekuasaan presiden yang diktator di awal kememerdekaan, maka dikeluarkanlah Maklumat wakil presiden tgl 16 oktober 1945 yang memberikan tugas dan wewenang kepada KNIP untuk melaksanakan kekuasaan…A. legislative dan eksekutifB. legislative dan yudikatifC. eksekutif dan yudikatifD. legislative dan turut menetapkan GBHNE.Turut menetapkan GBHN dan tidak turut campur dalam kebijakan pemerintahan6. Guru, karyawan swasta, dan pengusaha, serta semua warga negara
yang memenuhi syarat berbondong-bondong untuk memilih calon kepala daerah. Pernyataan tersebut menunjukkan contoh pelaksanaan pemilu yang mencerminkan asas….A. BebasB. UmumC. RahasiaD. LangsungE. Jujur dan adil7. Pelaksanaan demokrasi dengan sistem pemerintahan Presidensial yang berlaku menurut UUD 1945 diawal kemerdekaan sangat singkat yaitu…A. 17-08-1945 s/d 16-10-1945B. 18-08-1945 s/d 14-11-1945C. 14-11-1945 s/d 27-12-1949D. 18-08-1945 s/d 27-12-1949E. 17-08-1945 s/d 05-10-19458. Sistem pemerintahan presidensial yang belaku diawal kemerdekaan kemudian diganti dengan sistem pemerintahan parlementer sebagai akibat adanya….A. usulan KNIPB. maklumat wakil Presiden tgl 16 Oktober 1945C. maklumat pemerintah tgl 3 November 1945D. maklumat pemerintah tgl 14 November 1945E. perubahan terhadap UUD 19459. Pelaksanaan demokrasi di Indonesia pada kurun waktu 1959 – 1965, dimana Sukarno sebagai presiden memiliki dominasi yg kuat terhadap berbagai kebijakan Negara bahkan cenderung bersifat absolut, maka demokrasi pada masa itu dikenal dengan istilah….A. Demokrasi liberalB. Demokrasi pancasilaC. Demokrasi parlementerD. Demokrasi presidensilE. Demokrasi terpimpin10. Periode berlakunya UUD-S yang berlangsung dari 17 Agustus 1950 s/d 5 Juli 1951. Pada periode tersebut kabinet bertanggung jawab kepada…A. PesidenB. Wakil presidenC. ParlemenD. Perdana menteriE. Senat​

1.A. Usulan Komite Nasional

2.B. 1, 3, dan 4

3.A. Adanya pemilihan umum yang secara bebas diadakan untuk

memilih wakil–wakil rakyat yang akan duduk dalam pemerintahan

Penjelasan:

maaf klo salah

14. 7. Perhatikan ciri pemerintahan di bawah ini! (1). Terdapat hubungan yang erat antara eksekutif dan legislatif. (2). Eksekutif yang dipimpin oleh perdana menteri. (3). Kepala negara berkedudukan sebagai kepala negara saja bukan sebagai kepala eksekutif atau pemerintahan. (4). Presiden dipilih langsung oleh rakyat melalui pemilihan. (5). Eksekutif bertanggung jawab kepada legislatif. (6). Menteri-menteri yang diangkat oleh presiden tersebut tunduk dan bertanggung jawab kepada presiden. Dari pernyataan tersebut yang merupakan ciri sistem pemerintahan presidensial ditandai pada nomor …. a. 1 dan 2 b. 2 dan 3 c. 3 dan 5 d. 4 dan 6 e. 5 dan 6 8. Sebagai warga negara sudah sepatutnya kita wajib mendukung penyelenggaraan negara berorientasi kepada kepentingan rakyat dan merupakan perwujudan nilai-nilai Pancasila sebagai ideologi terbuka. Bersikap positif terhadap Pancasila sebagai ideologi terbuka adalah, kecuali …. a. Menyaring budaya-budaya asing yang masuk baik secara langsung maupun tidak langsung b. Bersikap terbuka terhadap perubahan yang berdampak pada kemakmuran bangsa c. Mengembangkan prinsip toleransi, bekerja sama dan kekeluargaan dalam setiap perikehidupan d. Mengembangkan kehidupan demokrasi yang disesuaikan dengan kebutuhan bangsa dewasa ini e. Menyerap semua nilai-nilai yang masuk demi kemajuan bangsa pada era globalisasi sekarang ini 9. Perhatikan data di bawah ini! (1). Cinta akan kemajuan dan pembangunan (2). Pimpinan kerakyatan adalah hikmat kebijaksanaan yang dilandasi akal sehat. (3). Keseimbangan antara hak dan kewajiban, serta menghormati orang lain. (4). Musyawarah untuk mufakat dicapai dalam permusyawaratan wakil-wakil rakyat. Berdasarkan data di atas yang merupakan implementasi dari nilai kerakyatan terdapat pada nomor …. a. 2 dan 4 b. 1 dan 3 c. 1 dan 4 d. 1 dan 2 e. 3 dan 4 10. Sikap positif yang perlu dikembangkan warga negara sebagai implementasi nilai-nilai Pancasila adalah sebagai berikut, kecuali …. a. Mendukung kebijakan pemerintah dalam penyelenggaraan negara yang demokratis dan bebas dari KKN b. Berpartisipasi dalam rangka pelaksanaan pembangunan nasional c. Mengembangkan prinsip toleransi, bekerja sama dalam setiap perikehidupan d. Memajukan kesejahteraan umum serta mencerdaskan kehidupan bangsa e. Bersikap terbuka terhadap perubahan yang berdampak pada kemaslahatan bangsa B. Uraian Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan singkat dan jelas! 1. Pada hakikatnya kekuasaan negara menurut teori trias, Montesquie terdiri atas kekuasaan legislatif, eksekutif, dan yudikatif. Berdsarkan hal tersebut, jelaskan jenis- jenis kekuasaan yang berlaku dalam penyelenggaraan negara di Republik Indonesia!. 2. Amandemen UUD NRI Tahun 1945 berdampak pada penyelenggaraan pemerintahan Negara. Jelaskan karakteristik pemerintahan Indonesia setelah dilakukannya perubahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945! 3. Pada dasarnya selain memiliki Kementerian Negara, pemerintah Republik Indonesia memiliki Lembaga Pemerintah Non-Kementerian yang dahulu dikenal dengan istilah lembaga pemerintahan non-departemen. Jelaskan dan berikan contoh Lembaga Pemerintah Non-Kementerian Republik Indonesia! 4. Pada hakikatnya Kementerian Negara Republik Indonesia mempunyai tugas menyelenggarakan urusan tertentu dalam pemerintahan di bawah dan bertanggung jawab kepada Presiden. Sebutkan 3 (tiga) tugas kementerian negara dalam menyelenggarakan pemerintahan negara! 5. Pada hakikatnya keberadaan pemerintah daerah menunjang pemerintah pusat dalam menjalankan efektifitas dan efisiensi pemerintahan Negara. Jelaskan pentingnya keberadaan pemerintahan daerah dalam proses penyelenggaraan pemerintahan di Republik Indonesia.!

Penjelasan:

1.A

2.mengutamakan persatuan

3.lembaga yg tidak terus digunakan oleh pemerintah contoh:bank

4.menjaga solidaritas,membantu masyarakat yg kurang mampu,dan memberikan bantuan pendidikan

5.agar proses penyelenggaraan suatu acara dapat dibantu dengan mudah oleh pemerintah daerah atau pemerintah setempat

Video Terkait

Bagikan: